WAKIL BUPATI SIDAK PASAR TRADISIONAL TOWO”E
Tahuna (06/03/2025) Menjelang memasuki Lebaran Wakil Bupati Kepulauan Sangihe Tendris Bulahari
memimpin Inspeksi mendadak (sidak) ke Pasar Tradisional Towo’e Kecamatan Tahuna. Kegiatan ini bertujuan
untuk memastikan ketersedian bahan pokok dan kestabilan harga pasar, Dalam sidak ini Wakil Bupati didampingi
Tim Pengendali Inflasi Daerah Kabupaten Kepulauan Sangihe.